Kilas, 12 Februari 2025, – Dalam rangka memperingati Hari Pers Nasional (HPN) 2025, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Sleman bersama dengan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Sleman menggelar berbagai kegiatan sosial, termasuk donor darah, yang berlangsung di Aula Bappeda Kabupaten Sleman pada Rabu (12/2). Kegiatan ini bertujuan untuk membantu sesama sekaligus meningkatkan kesadaran akan pentingnya mendonorkan darah bagi kehidupan. Wakil Bupati Sleman, …
Read More »Daerah
Tinjau Program Cek Kesehatan Gratis, Wamen Ossy: Wujud Pelayanan Kesehatan Masyarakat
Kilas, Senin (10/02/2025) – Wakil Menteri Agraria dan Tata Ruang/Wakil Kepala Badan Pertanahan Nasional (Wamen ATR/Waka BPN), Ossy Dermawan, melakukan peninjauan terhadap Program Cek Kesehatan Gratis (CKG) yang diselenggarakan di Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) Jatimulya, Kabupaten Bekasi, Jawa Barat. Dalam kesempatan ini, Wamen Ossy menyampaikan bahwa program ini merupakan wujud negara dalam memenuhi hak kesehatan masyarakat yang dijamin oleh UUD …
Read More »Gubernur DIY Serahkan 222 Serat Palilah, Berikan Kepastian Hukum Pemanfaatan Sultan Ground
Kilas, 11 Februari 2025 – Gubernur Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY), Sri Sultan Hamengku Buwono X, secara resmi menyerahkan 222 serat palilah kepada warga Padukuhan Tunggularum, Kalurahan Wonokerto Turi, pada Selasa (11/2). Penyerahan serat palilah ini dilakukan di Gerdung Serbaguna Tunggularum, sebagai bentuk kepastian hukum dalam pemanfaatan tanah Kasultanan yang sudah dihuni oleh masyarakat namun belum memiliki izin penggunaan yang sah. …
Read More »Pemprov Gorontalo Serahkan Hibah Tanah untuk Pengembangan Asrama Haji, Dorong Gorontalo Menjadi Embarkasi Haji Penuh
Kilas, 11 Februari 2025,- Gorontalo – Pemerintah Provinsi Gorontalo Serahkan Hibah Tanah untuk Pengembangan Asrama Haji Pemerintah Provinsi Gorontalo kembali menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan pelayanan haji dengan menyerahkan hibah tanah kepada Kementerian Agama (Kemenag) Republik Indonesia. Hibah ini merupakan langkah strategis untuk mendukung pengembangan Asrama Haji Gorontalo, serta mempersiapkan Gorontalo sebagai calon embarkasi haji penuh di masa depan. Serah terima …
Read More »Pemkot Semarang Siapkan Ribuan Sandbag untuk Cegah Banjir di Wilayah Kritis
Kilas, 11 Februari 2025 – Pemerintah Kota Semarang melalui Dinas Pekerjaan Umum (DPU) melakukan persiapan matang dalam menghadapi potensi banjir dengan menyiapkan ribuan sandbag sebagai langkah darurat di sejumlah titik tanggul kritis. Langkah ini diambil sebagai respons terhadap ancaman limpasan air yang berpotensi menggenangi permukiman serta area pertanian yang ada di sekitar wilayah tersebut. Kepala DPU Kota Semarang, Suwarto, mengungkapkan …
Read More »Kampus Apresiasi Strategi Gus Ipul dalam Berantas Kemiskinan melalui Kolaborasi Perguruan Tinggi
Kilas, 11 Februari 2025 – Kementerian Sosial (Kemensos) bersama Forum Rektor Indonesia (FRI) resmi menandatangani Nota Kesepahaman (MoU) dan Perjanjian Kerjasama (MoA) untuk memperkuat kolaborasi dalam pemberantasan kemiskinan, terutama di wilayah Jawa Timur. Penandatanganan ini berlangsung di Graha UNESA pada Senin, 10 Februari 2025, dan melibatkan Menteri Sosial Saifullah Yusuf (Gus Ipul), para rektor perguruan tinggi, serta Wakil Menteri Pendidikan …
Read More »Hadiri Silaturahmi Oktapreneur, Wabup Sleman Tekankan Pentingnya Pemberdayaan UMKM Sebagai Pilar Utama Perekonomian Daerah
Kilas, 10 Februari 2025 – Wakil Bupati Sleman, Danang Maharsa, menghadiri acara Silaturahmi Oktapreneur yang dilaksanakan di Kantor Kelurahan Sidorejo, Godean, pada Senin (10/2). Acara ini merupakan hasil kolaborasi dengan Bahana UMKM Bergerak, yang menghadirkan perwakilan dari 8 pilar ekonomi dan lingkungan, antara lain UMKM, Pokdarwis, Desa Wisata, Desa Budaya, Gapoktan, KWT, WKSBM, dan Pegiat Sampah. Dalam kesempatan tersebut, Danang …
Read More »Mbak Ita Tinjau Langsung Genangan Banjir di Terboyo Wetan dan Trimulyo: Langkah Cepat dan Solusi Konkret
Kilas, 10 Februari 2025,- Wali Kota Semarang, Hevearita Gunaryanti Rahayu, yang akrab disapa Mbak Ita, melakukan peninjauan langsung terhadap genangan banjir yang masih terjadi di Kelurahan Terboyo Wetan dan Trimulyo, Minggu (9/2). Langkah ini merupakan respon cepat terhadap keluhan warga yang terdampak banjir berkepanjangan sejak 29 Januari 2025. Beberapa titik genangan di wilayah tersebut masih menghambat aktivitas warga dengan ketinggian …
Read More »Gus Ipul Hadiri Peluncuran Cek Kesehatan Gratis: Kado Ulang Tahun Presiden Prabowo untuk Lansia
Kilas, 10 Februari 2025 – Program Cek Kesehatan Gratis (CKG) yang menjadi kado ulang tahun Presiden Prabowo kepada rakyat Indonesia, telah dimulai dengan meriah. Menteri Sosial Saifullah Yusuf, yang akrab disapa Gus Ipul, ikut ambil bagian dalam peluncuran program ini dengan membagikan “kado ulang tahun” kepada 55 lansia di Puskesmas Manganti, Kabupaten Gresik. Program yang menyasar seluruh masyarakat Indonesia ini …
Read More »Pemerintah Luncurkan Cek Kesehatan Gratis, Wamenag Ajak Semua Warga Indonesia Ikut Serta
Kilas, 10 Februari 2025 – Wakil Menteri Agama (Wamenag) Romo Muhammad Syafi’i mengajak seluruh masyarakat Indonesia untuk memanfaatkan program Cek Kesehatan Gratis yang baru saja diluncurkan. Program ini merupakan bagian dari komitmen Pemerintah Indonesia, di bawah pimpinan Presiden Prabowo, untuk memberikan layanan kesehatan gratis kepada seluruh rakyat Indonesia, tanpa terkecuali. Dalam acara peluncuran yang berlangsung di Puskesmas Pasar Minggu, Jakarta …
Read More »
Katalis Info – AKtual,Informatif,Terpercaya Aktual,Informatif.Terpercaya